Pemeliharaan Jalan Rel Dan Jembatan pada PT Kereta Api (Persero)

Ade-
Pemeliharaan Jalan Rel Dan Jembatan adalah pekerjaan yang tidak kalah pentingnya dalam keselamatan dan kelancaran perjalanan kereta api, pekerjaan ini memelihara jalan rel (bangunan atas/bawah) berikut segala peralatannya, perlengkapannya, sehingga tiap-tiap bagiannya dapat dengan aman dilalui dengan kecepatan puncak yang telah ditentukan.
Beberapa uraian pekerjaan Pemeliharaan Jalan Rel dan Jembatan (JJ), antara lain:
  • Melaksanakan perawatan dan perbaikan tubuh jalan KA alas balas, saringan, bantalan, penambat, dll;
  • Menjaga bangunan-bangunan ditepi jalan rel dan penyerobotan tanah milik KAI;
  • Bila ada kerusakan jalan KA harus diperbaiki sampai selesai;
  • Bersedia setiap saat membantu mengatasi PLH (Peristiwa Luar biasa Hebat) yang terjadi didaerah sendiri maupun ditempat lain;
  • Menjaga atau memelihata alat-alat regu agar setiap saat bisa digunakan dilintas, baik alat mekanik maupun manual;
  • Dalam melaksanakan pekerjaan, pekerja harus mentaati semua peraturan dan ketentuan yang berlaku serta petunjuk dari pimpinan atau atasannya.

Persyaratan Menjadi Pemeliharaan Jalan Rel dan Jembatan (JJ) sebagai berikut:
Pendidikan : SLTA IPA / SMK Bangunan
Nilai Kelulusan : NEM/UAN rata-rata Minimal 6
Pengalaman Kerja : Fresh Graduate
Usia : 18 s.d 25 Tahun
Jenis Kelamin : Pria
Tinggi Badan : Minimal 160 cm
Persyaratan lain : Hingga 30 Juli 2017

Komen dija, Mad.

0 Komentar